Cara Memperbaiki Windows Store Error: 0x8024001e di Windows 10

Error message

Masalah:
Pada saat menginstall aplikasi di Windows Store, Muncul sebuah pesan error: 0x8024001e yang menyebabkan sobat tidak bisa menginstall aplikasi tersebut.

Cara Memperbaiki:
1. Jalankan Command Prompt dengan cara:
  • Cara Pertama: Klik Start Menu> All Apps> Windows System> Command Prompt.
  • Cara Kedua: Tekan Win + R> ketik: cmd
2. Jika Command Prompt sudah dibuka ketik perintah dibawah ini, lalu enter:
net stop wuauserv
3. Selanjutnya, Rename path:
"C:\Windows\SoftwareDistribution" menjadi "SoftwareDistribution.bck"
4. Terakhir buka Command Prompt lagi lalu ketik perintah dibawah ini, lalu enter:
net start wuauserv

Catatan: Jika sobat punya cara lain maupun ingin penjelasan tentang cara diatas dengan gambar, bisa tinggalkan komentar dibawah postingan dan nanti kita akan update postingan ini sesuai komentar yang datang. Terima kasih.

Kata Kunci:
tutorial, solusi, cara, memperbaiki, error, windows, store, 0x8024001e, how, to, fix, windows 10, 2017, 100%, fixed, latest, update.

Komentar